Adata XPG Z2 DDR4 Pecahkan Rekor, Tembus 4222MHz dengan Air Cooling

Adata XPG Z2 DDR4 – Baru-baru ini Tuxlin Komputer menerima press release dari Adata yang berisi kabar bahwa memori RAM (Random Access Memory) seri XPG Z2 DDR4 besutannya telah berhasil memecahkan rekor overclock dengan kecepatan mencapai 4222MHz dengan pendingin udara atau air cooling, luar biasa! Ini bukan kali pertama memori RAM Adata XPG Z2 DDR4 nemecahkan rekor karena sebelumnya seri ini mampu menembus kecepata 4034MHz juga dengan pendingin udara saja. Tak lama, G.Skill mengalahkan rekor overclock tersebut. Hal membuat Adata tak tinggal diam dengan menggenjot XPG Z2 DDR4 hingga tembus 4222MHz.
Adata XPG Z2 Kecepatan 4222MHz ini dicapai oleh ADATA XPG Z2 DDR4 hanya dengan pendingin udara atau air cooled yang ditandemkan dengan motherboard MSI X99A XPOWER AC yang menggunakan chipset Intel X99, serta menggunakan teknologi XMP (Xtreme Memory Profile). Pihak ADATA menggunakan prosesor Intel Core i7-5960X Haswell E/EP. Namun, timing yang digunakan XPG Z2 DDR4 saat di-overclock juga tidak disebutkan. Meski menggunakan pendingin udara, suhu yang dihasilkan masih aman terkendali, yakni berada di 43 derajat celcius. Kecepatan setinggi ini jelas mampu menarik perhatian gamer dan hardware enthusiast yang membutuhkan PC berkinerja tinggi.
4222
XPG sendiri adalah singkatan dari Xtreme Performance Gear yang merupakan brand dari ADATA yang menawarkan performa tinggi. Produk XPG membedakan diri dengan melebihi ADATA ini ketat A + Pengujian Metodologi, yang menjamin standar tertinggi untuk stabilitas produk unggulan dan kinerja ultra-tinggi. XPG memberikan gamer, penggemar produk teknologi tinggi, dan overclocker yang membutuhkan kinerja tinggi.

Seri XPG tidak hanya menawarkan fitur teknis yang solid, kekuatan bersinar melalui hanya dengan penampilan keren semata-mata yang telah menerima penghargaan bergengsi di seluruh dunia seperti Good Design dari Jepang dan Taiwan Excellence Gold Award. Produk ADATA XPG diakui oleh overclocker dan tim game profesional terkenal di dunia sebagai senjata utama mereka untuk kemenangan.

Original Press Release

Taipei, Taiwan – June 17,2015– ADATA® Technology, a leading manufacturer of high-performance DRAM modules and NAND Flash application products, is honored to announce that its XPG Z2 DDR4 computer memory breaks new record again! It’s able to clock up to 4222MHz when used with an air-cooled msi X99A XPOWER AC motherboard.This creates a new overclocking world record for production line DDR4 computer memory!

Best Choice for Ultimate Performance!

In cooperation with motherboard manufacturers, ADATA strives to achieve the best performance in DDR4 memorycompliant with the Intel® X99 architecture. The XPG Z2 DDR4 memory breaks the record with extremely high clock frequency of 4222MHz, impressing both gamers and standard CPU clock users alike with outstanding sustained performance, cooling and stability!
World-renowned reporting authority CPU-Z tested and recorded the XPG Z2’s recent record-breaking performance in a controlled laboratory environment. 

About XPG by ADATA

Xtreme Performance Gear (XPG) is a brand of ADATA Technology offering the highest-performing computer peripheral products. XPG products distinguish themselves by surpassing ADATA’s stringent A+ Testing Methodology, which ensures the highest standards for superior product stability and ultra-high performance. XPG provides gamers, high-tech product enthusiasts, and overclockers with an extraordinary journey best experienced at full-tilt. Not only does the XPG line sport solid technical features, its strength shines through just by its sheer cool appearance that has earned prestigious accolades worldwide such as Good Design from Japan and Taiwan Excellence Gold Award. ADATA XPG products are recognized by overclockers and world-renowned professional gaming teams who use ADATA XPG products as their ultimate weapons for victory.

Anda mungkin suka:Review Kamera Xiaomi Mi 4i Berkekuatan 13 MP Terbaik di Kelasnya





wdcfawqafwef